Penyebab Kaki Bengkak Pada Ibu Hamil Beserta Cara Mengatasinya

Penyebab kaki bengkak pada ibu hamil - Perubahan postur pada tubuh saat masa hamil merupakan salah satu kondisi yang normal. Tapi kalau ibu hamil merasakan kondisinya abnormal maka akan ditandai dengan keluhan pada kesehatannya, seperti menurunnya nafsu untuk makan, berat badan yang menurun dan juga bagian tubuh tertentu yang mengalami bengkak yang tidak sewajarnya. 
Penyebab Kaki Bengkak Pada Ibu Hamil Beserta Cara Mengatasinya
Salah satu keluhan yang sering diderita oleh para ibu hamil adalah kaki yang bengkak. Sebenarnya apakah penyebab kaki bengkak pada ibu hamil? Berikut ini adalah penyebabnya :

Penyebab kaki bengkak pada ibu hamil

Kaki yang bengkak pada ibu hamil bisa disebabkan oleh kaki yang menerima beban lebih berat daripada kondisi yang normalnya. Dalam kondisi itu tubuh akan cenderung menahan cairan yang melebihi 30 persen dari kondisi waktu normal. Semakin besar rahim maka akan membuat cairan yang tertimbun pada bagian kaki akan semakin parah. 

Keadaan ini juga dikarenakan pembuluh balik yang tepat berada di kaki tersumbat yang menjadikan sirkulasi darah ke jantung juga akan mengalami gangguan. Kaki bengkak pada ibu hamil ini juga sering dianggap sebagai hal yang wajar, tapi kalau pembengkakan semakin parah maka harus segera diterapkan dengan penanganan khusus. Agar kondisi tersebut tidak semakin berlangsung semakin parah.

Cara menanggulangi/mengatasi kaki bengkak pada ibu hamil
Ibu hamil yang telah memasuki pada trimester ketiga dalam kehamilannya sangat mudah rentan menderita kaki bengkak. Hal tersebut dikarenakan berat badan yang akan semakin melonjak, membuat beban pada kaki bertambah semakin berat. Supaya ibu hamil tidak mengalami kaki bengkak, bisa juga merapkan beragam pola pencegahan kaki bengkak pada ibu hamil sebagi berikut ini :

Ketika anda duduk biasakan posisi pada kaki lebih tinggi dari posisi jantung. Hal ini karena pada posisi ini bisa membantu dalam melancarkan sirkulasi pada darah yang menjadi penyebab kaki bengkak pada ibu hamil. Sebaiknya saat anda tidur, anda mengganjal kedua kaki anda dengan bantal agar posisi kaki lebih tinggi dari pada posisi organ jantung dan kepala. 

Saat anda mulai memasuki kehamilan pada trimester ketiga, dalam keadaan ini sangat disarankan untuk tidak berdiri terlalu lama apalagi sampai kaki anda merasa pegal. Rasa pegal yang diderita tersebut merupakan penyebab kaki bengkak pada ibu hamil karena sirkulasi peredaran pada darah tidak lancar dan juga otot merasakan kelelahan.

Saat anda tidur lebih baik pada posisi badan menghadap atau dalam keadaan miring ke kiri. Karena posisi tidur tersebut bisa mengurangi penyebab kaki bengkak pada ibu hamil  yaitu tekanan pada tubuh dan sekaligus bisa membantu kinerja pada pembuluh darah bayi yang berada di bagian tubuh kanan.

Hindarilah segala sesuatu yang bisa menjadi penyebab kaki bengkak pada ibu hamil, jika sudah terlanjur bengkak, maka atasilah sesegera mungkin agar tidak semakin parah.
Label:

Posting Komentar

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Gambar tema oleh Jason Morrow. Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget